Akibatnya feses dapat terdorong ke luar anus.
Fungsi utama dari kelenjar ludah ini adalah untuk mengeluarkan air liur ke dalam mulut untuk membasahi makanan.
Ada juga penyerapan air, garam mineral dan produk lainnya dari proses pencernaan.
Fungsi usus besar dalam pencernaan manusia adalah sebagai tempat sisa makanan yang nantinya akan dibusukkan menggunakan bakteri Escherichia coli.